Oke teman teman tahu kepanjangan dari harbolnas? Hari bolos nasional? tidak, Hari bola nasional? tidak, Hari bolpoin nasional? tidak, haduhh. HARBOLNAS adalah kependekan dari Hari Belanja Online Nasional. baru tahu yaa?? wkwkwk. Oke jadi pada postingan kali ini Saya akan membahas efek buruk yang berimbas dari harbolnas.
Jadi tanggal 12 Desember telah ditetapkan sebagai hari belanja online nasional. Jadi toko online nasional ingin menarik perhatian masyarakat, tentang bagaimana mudahnya membeli barang melalui toko online. Jika tidak dibentengi dengan iman yang kuat, tentu ini akan berefek negatif bagi diri Kita teman teman, gimana enggak, tinggal duduk duduk dirumah saja Kita bisa membeli barang kesukaan Kita,tanpa perlu jalan kesana kesini.
Ini akan berimbas pada pola hidup Kita, Kita akan menjadi orang orang yang haus akan barang barang baru. Pikiran Kita jadi terfokus disana, Kita rela untuk mengelurkan berapapun uang Kita hanya untuk memuaskan nafsu belaka. Ini sangatlah merugikan teman teman, ya boleh sih kalo Kita membeli barang yang Kita sukai, tapi harus melihat juga tingkat kebermanfaat an barang tersebut, jangan sampai barang yang Kita beli, tidak ada manfaatnya, contoh: beli barang yang mendukung proses belajar Kita, misalkan membeli buku, itu lebih baik teman teman.
Saya tidak melarang teman teman untuk berbelanja online, tapi hanya menyarankan agar teman teman tidak kebablasan. Btw cari uang juga susah, so jangan dibuang buang dengan percuma. Okayy!! cukup sekian pembahasan di hari ini. Tetap semnagat dalam mencapai cita cita Kalian sampai jumpa!!!. Thank You :)